
Salam Semua. blog ini diciptakan sebagai media inspirasi dan penuangan bentuk syair muda yang pesan dan penulisannya dalam tahap pembelajaran. Sastra yang diambil dari bahasa sangsekerta merupakan kumpulan kata lisan atau tulisan yang memiliki pesan atau arti tersendiri. Sastra terbagi atas berbagai bentuk penulisan seperti novel, puisi atau syair, pantun bahkan kaligrafi dan juga pertunjukan drama dan film. Blog ini akan khusus fokus kepada pembahasan dan media penyampaian bahasa syair atau puisi.
Daftar penyair Indonesia:
- Acep Zamzam Noor
- Ahmadun Yosi Herfanda
- Afrizal Malna
- Amir Hamzah
- Beni R Budiman
- Beni Setia
- Binhad Nurrohmat
- Chairil Anwar
- Dorothea Rosa Herliany
- Djamil Suherman
- Goenawan Mohammad
- Hasan Aspahani
- H.B. Yasin
- Joko Pinurbo
- Jose Rizal Manua
- Kusprihyanto Namma
- Medy Loekito
- Nirwan Dewanto
- Remy Silado
- Sam Haidy
- Sapardi Djoko Damono
- Sitor Situmorang
- Saut Situmorang
- Saut Sitompul
- Cecep Syamsul Hari
- Subagio Sastrowardoyo
- Sutan Takdir Alisyahbana
- Sutardji Calzoum Bachri
- Taufik Ismail
- Udo Z. Karzi
- Usmar Ismail
- Utuy Tatang Sontani
- Wahyu Prasetya
- Widji Thukul
- W.S. Rendra
No comments:
Post a Comment